For you Show All
Latest posts Show All

Keselamatan adalah Prioritas: BNCT Pastikan Standar K3 Berjalan Ketat

BELAWAN – PT Belawan New Container Terminal (BNCT) menegaskan bahwa keselamatan kerja adalah prioritas utama dalam seluruh operasionalnya. Sebagai terminal peti kemas yang menerapkan standar internasional, BNCT memastikan bahwa seluruh prosedur Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) diterapkan secara ketat guna menciptakan lingkungan kerja yang nyaman. Sehubungan dengan insiden yang menimpa salah satu Anak Buah Kapal (ABK) MV Meratus Medan di dalam kapal pada Senin (11/3/2…
Keselamatan adalah Prioritas: BNCT Pastikan Standar K3 Berjalan Ketat

Pelindo Multi Terminal Dorong Transformasi SDM Lewat Penguatan Budaya Kerja Positif

MEDAN, 13 Maret 2025 – Dalam dunia kerja yang semakin dinamis, kesejahteraan karyawan menjadi faktor kunci dalam menciptakan kinerja optimal. Menyadari hal ini, PT Pelindo Multi Terminal (SPMT), subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) di bidang multipurpose, terus konsisten melakukan transformasi SDM dengan memperkuat budaya kerja positif dan kolaboratif serta mengimplementasikan strategi meningkatkan efisiensi kerja tanpa mengorbankan kesejahteraan individu.  …
Pelindo Multi Terminal Dorong Transformasi SDM Lewat Penguatan Budaya Kerja Positif

Kejari Belawan Giat Pelantikan Dan Serah Terima Jabatan Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara

BELAWAN, 12 Maret 2025 - Kejaksaan Negeri Belawan, sekitar pukul 10.35 WIB Kepala Kejaksaan Negeri Belawan Bapak Samiaji Zakaria, SH,MH didampingi para Kasi dan Kasubag Pembinaan serta seluruh Pegawai Kejaksaan Negeri Belawan mengikuti kegiatan Pelantikan dan serah terima Jabatan Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara di Kantor Kejaksaan Negeri Belawan Jalan Raya Pelabuhan Nomor 2 Bagan Deli Belawan. Bahwa kegiatan pelantikan dipimpin oleh langsung kepada Kejaksaan Negeri Belawa…
Kejari Belawan Giat Pelantikan Dan Serah Terima Jabatan Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara

Terkait : Penahanan tersangka inisial NHPL Perkara Tipikor Pembangunan Gedung KDP Berdasarkan DIPA Balai Keselematan dan Kesehatan Kerja Medan Tahun Anggaran 2022

Terkait : Penahanan tersangka inisial NHPL perkara tindak pidana korupsi Pembangunan Gedung KDP berdasarkan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Balai Keselematan dan Kesehatan Kerja Medan Tahun Anggaran 2022 BELAWAN, 12 Maret 2025 - Kejaksaan Negeri Belawan, sekitar pukul 13.10 WIB Kejaksaan Negeri Belawan melakukan penahanan terhadap tersangka Inisial NHPL dugaan perkara tindak pidana korupsi Pembangunan Gedung KDP berdasarkan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Balai Keselematan dan…
Terkait : Penahanan tersangka inisial NHPL Perkara Tipikor Pembangunan Gedung KDP Berdasarkan DIPA Balai Keselematan dan Kesehatan Kerja Medan Tahun Anggaran 2022